sebuah karya
Yusuf Fansuri
KEKASIH SPUTNIK
acapkali pertemuan
berada di setiap simpang
namun
malam memaksa pilihan
menatap ayu dalam samar
sinar matamu kerlip tak bisa padam
menoleh cuba dalam rasa
berpisah tak ingin
tinggalkan aku, jangan
bayang pembunuh kejam!
Hari Tiga 2007